One Day Trip Nusa Penida

Hari 1: Transfer In - One Day Tour Nusa Penida - Transfer Out
  • Penjemputan di Bandara I Gusti Ngurah Rai / Hotel
  • Pengantaran menuju Dermaga Sanur
  • Selanjutnya Anda akan menyebrang menggunakan fast boat menuju Pulau Nusa Penida. Di Nusa Penida Anda akan mengunjungi Kelingking Beach, Broken Beach, Angel Bilabong & Crystal Bay. Sekaligus Makan Siang di lokal resto,
  • Penyebrangan kembali menuju Dermaga Sanur
  • Pengantaran kembali ke Bandara I Gusti Ngurah Rai / Hotel

  • Makan siang 1x di lokal resto
  • Transportasi ber AC dan nyaman sesuai standar pariwisata
  • Tiket masuk objek wisata sesuai program
  • Speed Boat Nusa Penida PP
  • Life Vest
  • Driver As Guide / Guide Profesional
  • Biaya parkir dan retribusi
  • Air mineral 600ml 1 botol/hari per orang
  • Biaya service crew

Paket Wisata Lainnya di Bali

Kami Memiliki Paket Wisata Menarik untuk Kunjungan di Bali

LABIRU TESTIMONIAL

Ini Pendapat Mereka Yang Telah Mempercayakan Liburannya Bersama Labiru Tour

Thank u yaa Labiru...udah nemenin aku n teman2ku hang out di Jogya...what a wonderful moment...thank u juga buat pak Margono...udah setia nganter kemana2...he...
Lisda
Lisda
TF Travel
ini Hendra...? Pelayanan yang menyenangkan dengan pemandu yang asik,gokil,kece pula...?? pokknya recommentd banget. Labiru tour&travel Mantapppp..!!!...
Hendra
Hendra
Toyota Auto2000 Ciledug-Jakarta
Thanks ya, Labiru. Berkat kalian kami ngga perlu repot2 ngurus event. Tim selalu siap sedia dan helpful banget.. maju terus Labiru. Next kerja sama lagi...
Afee
Afee
PT Simultan
Responnya cepat, gak sampe 2 hari udah dibuatin rencana liburan 3 hari dua malam, wowww
Jovina Zahra Nuraini
Jovina Zahra Nuraini
Terimakasih Labiru tour pengalaman kedua bareng labiru saat gathering kantor Visero.. Dengan Mas Janu yang super ramah dan membantu banget untuk pengecekkan...
Santilie
Santilie
Visero Indonesia
Baca Lainnya